Dandim Letkol Wira Tegaskan Soal Netralitas TNI

    Dandim Letkol Wira Tegaskan Soal Netralitas TNI

    Lamongan, - Dandim 0812/Lamongan, Letkol Arm Ketut Wira Purbawan menegaskan jika prajurit TNI harus bersikap netral pada pelaksanaan Pilkada serentak, khususnya di Kabupaten Lamogan, Jawa Timur.

    Hal itu dikatakan oleh Dandim pada pengarahan yang digelar di Lapangan Apel Makodim pada Senin (29/07/2024) pagi.

    "Netralitas TNI pada pemilihan Kepala Daerah, itu sudah menjadi harga mati, " tegasnya.

    Selain netralitas, dalam apel tersebut Dandim juga menghimbau prajurit untuk lebih bijak dalam bermedia sosial.

    Media sosial, kata Letkol Wira, seakan menjadi sasaran empuk dalam melancarkan hoaks.

    "Waspadai hoaks, dan jangan mudah terprovokasi pada isu yang beredar, " tandasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Kodim dan Pemkab Lamongan Tanam Mangrove

    Artikel Berikutnya

    Pengurus IPSI se-Kecamatan Lamongan Dilantik,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Operasi Lilin Semeru 2024,Polresta Banyuwangi Lakukan Pembatasan Angkutan Barang, Pelabuhan Ketapang Lancar

    Ikuti Kami